Connect with us

Hi, what are you looking for?

Spesifikasi & Harga

Beberapa Pilihan Ponsel Gaming Murah di 2024

TECNO Camon 20 Pro_2b
TECNO Camon 20 Pro. (Sumber: Gadgets 360)

Unbox.id – Bermain game merupakan salah satu aktivitas yang digandrungi banyak pengguna ponsel. Hampir semua kalangan meminati permainan tersebut, baik tua, muda, anak-anak maupun orang dewasa. Apalagi kini sudah banyak pilihan ponsel gaming yang menawarkan spesifikasi tinggi untuk bermain game. Ponsel gaming sendiri tidak harus mahal. Ada juga ponsel gaming murah dan terjangkau. Harga menjadi salah satu hal yang perlu diperhatikan dalam membeli sebuah ponsel, apalagi jika memiliki kebutuhan khusus seperti ponsel gaming, apalagi saat ini banyak sekali ponsel gaming yang harganya berkisar antara 1 jutaan, 2 jutaan bahkan lebih. hingga 3 juta. Memilih ponsel gaming yang direkomendasikan Unbox.id memang murah, apalagi jika melihat spesifikasinya seperti prosesor, layar, kamera, dan kapasitas baterai yang digunakan. Nah berikut ini rekomendasi beberapa hp gaming murah dengan spesifikasi tinggi di kategorinya namun dengan harga yang relatif terjangkau.

POCO X6 Pro 5G

POCO X6 Pro 5G_1a

POCO X6 Pro 5G. (Sumber: Review Ideas)

Performa menjadi salah satu keunggulan POCO Xy6 Pro 5G yang pertama kali diluncurkan di Indonesia dengan harga mulai Rp 4 jutaan. Smartphone yang satu ini memiliki spek yang cukup tinggi untuk kelas menengah sehingga ponsel ini cocok bagi para gamer yang sedang mencari ponsel gaming murah di bawah Rp 5 jutaan.

Ponsel yang termasuk dalam segmen mid-range ini memiliki spesifikasi papan atas dengan hadirnya layar CrystalRes Flow AMOLED berukuran 6,67 inci.

Untuk menambah keseruan bermain game, layarnya mendukung kecepatan refresh 120Hz untuk pergerakan dan respons yang mulus. POCO Sebuah peningkatan signifikan pada smartphone seri POCO X.

Untuk kebutuhan fotografi, POCO memiliki kamera selfie 16 MP di bagian depan. Peningkatan lain yang dihadirkan pada POCO X6 Pro 5G adalah baterai berkapasitas 5.000 mAh yang mendukung teknologi fastcharging dengan turbocharging 67W.

Vivo Y100 5G

Pertama kali diluncurkan pada awal tahun 2024, Vivo Y100 5G menghadirkan spesifikasi yang belum pernah ada sebelumnya pada seri Vivo Y.

Apalagi smartphone ini memiliki desain yang premium.
Peningkatan performa pada Vivo Y100 5G menjadikan smartphone ini cocok bagi pengguna yang menginginkan ponsel gaming murah namun memiliki spek murah. Apalagi prosesor yang dibekalinya pun tidak sembarangan.

Performa Vivo Y100 5G terbilang kencang untuk kelasnya karena smartphone ini ditenagai prosesor Snapdragon 4 Gen 2 5G. Sementara dari segi memori, tersedia dua pilihan RAM: 8GB/128GB dan 8GB/256GB.Dengan layar AMOLED 6,67 inci yang mendukung refresh rate 120Hz, Vivo Y100 5G dibekali baterai berkapasitas 5.000 mAh. Baterainya memiliki FlashCharge 80 W.

Terakhir, bagi pecinta fotografi, Vivo Y100 5G dibekali modul tiga kamera yang terdiri dari kamera utama 50 MP, kamera wide 8 MP, dan kamera sensor getar. Untuk selfie tersedia kamera depan 8 MP.

Baca juga: MediaTek Dimensity 7050 Terbaik Di Harga Smartphone Terbaru

TECNO Camon 20 Pro

TECNO Camon 20 Pro_3c

TECNO Camon 20 Pro. (Sumber: Gadget Updates)

Memiliki Harga 2.600.000 VND di pasaran negeri Vietnam, pastinya untuk harga di Indonesia untuk smartphone ini akan cukup terjangkau di pasarannya. Rekomendasi HP gaming murah berikutnya adalah TECNO Camon 20 Pro yang memiliki layar AMOLED 6,67 inci. Dukungan gaming hadir dari refresh rate 120Hz yang akan membuat pengalaman bermain game semakin menyenangkan.

Performa ponsel ini juga terbilang kencang karena dibekali prosesor MediaTek Helio G99 dengan RAM 8GB, dilengkapi fungsi ekspansi memori hingga 8GB (totalnya 16 GB). Memori internalnya berkapasitas 256 GB untuk menyimpan berbagai jenis file.

Penggemar fotografi bakal dimanjakan dengan hadirnya modul tiga kamera pada TECNO Camon 20 Pro yang terdiri dari kamera utama 64 GB, kamera bokeh, dan kamera AI. Untuk kebutuhan selfie, perangkat ini dibekali kamera depan 32 MP.

Daya tahan baterai TECNO Camon 20 Pro sangat bisa diandalkan karena ponsel ini dibekali baterai berkapasitas besar 5000mAh yang mendukung teknologi fast charging 33W.

 

 

 

Sumber & Foto: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Spesifikasi & Harga

Unbox.id – Infinix Hot 40 Pro merupakan salah satu dari dua lini ponsel baru Infinix yang diluncurkan di Indonesia. Infinix Hot 40 Pro sendiri...

Spesifikasi & Harga

Unbox.id – Game dengan grafis yang berat dan menarik memang seru untuk dimainkan. Namun akan lebih asyik lagi jika bermain dengan ponsel gaming terbaik...

Tech Industry

Unbox.id – Bermain game merupakan salah satu aktivitas yang banyak dilakukan oleh pengguna ponsel. Hampir semua kalangan meminati permainan ini, baik tua maupun muda,...

Spesifikasi & Harga

Unbox.id – Sebelumnya Unbox.id telah mengulas sederet HP RAM murah, lain kali kami akan membeberkan kepada kalian mengenai HP gaming dengan harga terjangkau di...