Connect with us

Hi, what are you looking for?

Social Media

Langkah Menyematkan Pesan di Telegram dengan Sederhana

Jakarta, Unbox.id – Kemampuan untuk menyematkan pesan di Telegram mungkin adalah salah satu fitur yang cukup dilupakan di aplikasi favorit ini. menyematkan pesan dengan menyimpannya di bagian atas daftar obrolan anda adalah hal yang harus dilakukan dan terus diingat karena anda dapat mengaksesnya dengan mudah dan cepat. Anda pun dapat menyematkan obrolan pribadi atau grup yang akan terasa nyaman.

Biasanya, orang yang sering menyematkan obrolan di Telegram adalah orang yang cenderung lebih banyak mengirim tautan sehingga mereka dapat dengan mudah jika ingin memeriksanya kembali.

Baca Juga: Langkah Membuat Boomerang Di Instagram

Fitur Aplikasi yang Memudahkan ketika Chatting

Pengguna Telegram dapat menyematkan obrolan serta akan dengan cepat mengaksesnya dengan mudah dan kemudian mereka akan melepaskan sematan tersebut jika mereka merasa cukup untuk melihat setiap obrolan atau akses grup yang telah mereka baca atau inginkan.

Grup juga sering memberikan sematan ketika ada pesan-pesan yang penting sehingga anggota lain dapat membacannya dengan mudah dan dapat memberikan kesempatan setiap anggota untuk membacanya.

Baca Juga: Cara Tahu Akun Yang Menyematkan Di Instagram

Langkah Menyematkan Pesan di Telegram

Menyematkan pesan di Telegram adalah hal dan langkah yang mudah sehingga kebanyakan peng guna sering menggunakannya. Anda dapat menyematkan obrolan antar individu ataupun grup dengan proses yang sama. Di bawah ini adalah langkah-langkahnya:

Buka aplikasi Telegram kemudian buka obrolan yang ingin anda sematkan di telegram, klik obrolan hingga kotak Pop-up muncul. Lalu, pilih “sematkan” dan pilih apakah anda mengizinkan semua pihak mengetahui bahwa anda menyematkan obrolan tersebut. Lalu konfirmasi dengan klik “pin” maka obrolan anda akan tepat ada di bagian atas layar pesan anda. namun, ketika anda sudah tidak lagi tertarik untuk menyematkan obrolan tersebut, anda cukup klik ikon “x” dan pilih “lepas sematan”

Menyematkan obrolan di Telegram sangatlah mudah, membuat obrolan anda lebih terlihat setiap anda membuka aplikasi Telegram.  Anda juga dapat mengontrolnya dengan membuat hashtag, mengedit pesan anda lalu bisa juga mengontrol stiker ke obrolan.

Sumber: Alphr

Sumber Foto: Unsplash

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Trending

TV, Audio/Video, Permainan & Perangkat Wearable

Baca Juga

Tech Industry

Unbox.id – Telegram kini menjadi perbincangan karena layanannya kerap digunakan untuk aktivitas ilegal. Tim Kaspersky Digital Footprint Intelligence juga menganalisis saluran hantu Telegram. Faktanya,...

Social Media

Unbox.id – Selama bertahun-tahun, aplikasi perpesanan selalu memblokir pengguna untuk mengobrol dengan aplikasi perpesanan lain. Misalnya pengguna WhatsApp hanya bisa chatting dengan pengguna WhatsApp...

Apps & Games

Unbox.id – Menggunakan aplikasi chatting seperti Telegram tentu tidak jarang kita jumpai pengguna dari berbagai negara dan bahasa yang berbeda-beda. Lalu bagaimana Anda bisa...

Tech Industry

Last updated on 9 Juni, 2024 Unbox.id – Telegram baru-baru ini memperkenalkan fitur-fitur baru dan disempurnakan untuk pengguna. Dan beberapa item telah diluncurkan hanya...