Connect with us

Hi, what are you looking for?

NFT

Cara Bisnis LG yang Baru

Jakarta, Unbox.id – Raksasa terkologi Korea Selatan LG Electronics telah meningkatkan tujuan pengembangan bisnisnya secara resmi. Bisnis LG ini melibatkan Cryptocurrency dan perangkat lunak berbasis Blockchain. LG Electronics meresmikan Blockchain dan Cryptocurrency sebagai alat bisnis baru dalam perusahaannya.

Perusahaan ini menuturkan bahwa tujuan mereka manambahkan Blockchain dan Cryptocurrency. Tujuannya ingin menambah jangkauan yang luas mengenai penjualan. Hal ini dilakukan karena ingin mengembangkan wawasan  penjualan berbasis mata uang digital. Mata uang digital/Crypto ini akanmembentuk LG untuk beberapa inovasi yang dapat menunjang pertukaran Crypto di masa yang akan datang.

Baca Juga: Regulasi Crypto Di Inggris

Bisnis LG akan Resmikan Mata Uang Digital

Juru bicara LG menyatakan bahwa belum ada yang resmi untuk kedepannya terkait mata uang Crypto yang sekarang sudah berfungsi untuk bertransaksi dengan LG. Mereka menyebutkan bahwa LG baru saja belajar untuk menggunakan mata uang digital Crypto dengan jangkauan yang luas. Sedangkan untuk niat kedepannya mereka pun sedang memahami serta memperdalam lebih lanjut mengenai Blockchain dan Cryptocurrency.

LG mulai mempelajari pasar Crypto karena baru-baru ini CEO Bithumb Heo Baek Young mengkonfirasi bahwa Bithumb juga telah mengkonfirmasi telah bekerja sama dengan salah satu perusahaan besar untuk mengembangkan kembali pasar Token NonFungible (NFT).

Baca Juga: Pandangan CEO Blackrock Terhadap Uang Digital

Mata Uang Digital menguasai Merk Raksasa

Hal ini menyebabkan perang dingin antara pabrik teknologi yang tergolong raksaksa berbondong-bondong bekerja sama degan pasar mata uang digital. Seperti perusahaan teknologi Blockchain Kakao’s Ground X memperkenalkan jajaran TV pintar dengan NFT. LG pun mengatakan bahwa perusahaan raksasa tersebut telah bekerja sama dengan kemitraan seoul Auction Blue bahkan juru lelang online yang juga melakukan proyek lanjutan dengan karya senin yang berbasis NFT.

Ketika LG mengumumkan akan terjun ke dunia Crypto dan ingin secara cepat memeperluasnya, mengundang perusahaan-perusahaan teknologi yang ada di Korea Selatan memanas untuk mengadopsi juga Cryptocurrency dan Blockchain. Bahkan, awal tahun ini sesama teknologi yang berukuran raksasa di Korea Selatan Samsung mengumumkan bahwa mereka juga telah bergabung dengan NFT di smart TV nya dan meluncurkan toko nya langsung di Metaverse Decentraland.

Sumber: Cointelegraph

Sumber Foto: Pexels

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Baca Juga

TV, Audio/Video, Permainan & Perangkat Wearable

Unbox.id – TV LG OLED C4 yang sebelumnya ditampilkan pada Consumer Electronics Show (CES) di Las Vegas, AS, kini akan ditampilkan di Jakarta Fair...

LG

Jakarta, Unbox.id — Earbud nirkabel seri Tone Free terbaru dari LG hadir bersama T90S. Produk terbaru ini hadir dengan daftar spesifikasi yang cukup mengesankan....

LG

Jakarta, Unbox.id — LG telah meluncurkan speaker portabel terbarunya, StanbyME Speaker (XT7S) yang memiliki rancangan khusus untuk melengkapi layar portabel bawaannya. Meski demikian, pengguna...

Tech Industry

Unbox.id – Meta dan LG baru saja mengumumkan kemitraan dalam pengembangan teknologi extended reality (XR). Apakah ini pertanda keduanya ingin bersaing dengan Apple Vision...